Data Science Talk & Workshop Series #2 2020

 

Susunan Acara DTWS #2

Informasi KeyIn

Silakan cek dokumen berikut: Panduan KeyIn Ringkas Genap 1920

Penjaluran Tahun Terakhir Kuliah

A. Bagi yang akan mengambil jalur untuk pertama kali (Angkatan 2017 jalur cepat)

  1. Daftar/Registrasi di SEKAWAN (http://sekawan-uii.id/), mengisi data dengan benar.
  2. Menghubungi DPA untuk mendapatkan approval pengajuan via SEKAWAN
  3. Prodi akan mengkeyinkan PAKET JALUR sebelum masa Keyin
  4. Deadline proses 1-2, Senin tgl 10 Februari 2020
  5. Akun Sekawan akan aktif pada saat semester dimulai

Silakan cek dokumen berikut: Panduan Sekawan untuk Penjaluran

B. Bagi yang mengulang jalur (Angkatan 2016)

  1. Mahasiswa melapor ke DPA untuk konsultasi dan mendapat persetujuan awal pindah jalur
  2. DPA menyampaikan ke Prodi (Sekprodi) bahwa mahasiswa YBS ingin pindah jalur
  3. Prodi (Sekprodi) akan me-non-aktifkan akun lama di SEKAWAN
  4. Mahasiswa ybs Daftar/Registrasi kembali di SEKAWAN, mengisi data dengan benar.
  5. Menghubungi DPA untuk mendapatkan approval pengajuan via SEKAWAN
  6. Prodi akan mengkeyinkan PAKET JALUR sebelum masa Keyin
  7. Deadline proses 1-5, Senin tgl 10 Februari 2020
  8. Akun Sekawan akan aktif pada saat semester dimulai

Update Jadwal Ujian Kolektif dan Batas Waktu Pendaftaran Mahasiswa Baru Program Studi Informatika Program Magister FTI UII

Semula:

Pendaftaran: 2 Januari 2020 – 28 Februari 2020
Ujian Kolektif: 1 Maret 2020
Pengumuman: 2 Maret 2020

Berubah menjadi:

Pendaftaran: 2 Januari 2020 – 16 Februari 2020
Ujian Kolektif: 17 Februari 2020
Pengumuman: 19 Februari 2020

Perkuliahan dimulai 27 Februari 2020

Surat pengumuman ada di bawah ini.

pengumuman update jadwal pmb Semester Genap 2019_2020

Informasi Penyelenggaraan CEPT Camp – Batch XXI dapat dilihat melalui link di bawah:

CEPT CAMP- BATCH XXI

Penawaran Konsentrasi Jalur Penelitian Kurikulum 2016 Semester Genap TA 2019/2020 dapat dilihat melalui tautan berikut:

Surat Edaran Penawaran Konsentrasi Jalur Penelitian

Agenda temu wali mahasiswa angkatan 2019 Fakultas Teknologi Industri UII kembali diadakan.

Department of Informatics Universitas Islam Indonesia in collaboration with Nanjing Xiaozhuang University China open opportunity for undergraduate program students (year of entry: 2018 or 2017) to join the Double Degree Program to Nanjing Xiaozhuang University for 2 years, starting from September 2020.

If you are interested, please fill the form: tinyurl.com/NXU2020
Deadline: 24 February 2020.
Documents can be downloaded at: http://tinyurl.com/NXUapplication
For more information, please send an email to: Ms. Septia ([email protected])

Watch UII x NXU student video:

Poster Double Degree Program – FTI – UII

Beasiswa Kompetitif Magister Informatika UII – Daftar wajib memenuhi persyaratan pendaftaran sebagai berikut:

  1. Warga Negara Indonesia; 
  2. Pendaftar berusia paling tinggi 35 (tiga puluh lima) tahun
  3. Telah menyelesaikan studi program sarjana (S1), dengan ketentuan sebagai berikut:
    1. Program Studi yang terakreditasi A oleh Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT),
    2. Untuk lulusan luar negeri, ijazah S1 telah mendapatkan Penyetaraan dari Kemendikbud atau otorisasi dari Kedutaan Besar Republik Indonesia di negara asal perguruan tinggi. 
  4. Tidak sedang menerima beasiswa dari pihak lain.
  5. Memiliki Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) pada jenjang studi sebelumnya sekurang – kurangnya 3,00 pada skala 4 atau yang setara yang dibuktikan dengan transkrip nilai yang asli atau telah dilegalisir

Alumni kampus Terakreditasi A dapat mengajukan beasiswa kompetitif senilai Rp 6.000.000,- per orang berupa skema potongan SPP per semester sebesar @1,5 juta.

Informasi lebih lanjut, silakan kontak (WhatsApp) +62 813-9246-9391 (Jerri) atau +62 858-6844-2990 (Asti)

Beasiswa Magister Informatika

Berikut kami sampaikan informasi mengenai diseminasi magang Informatika Semester Ganjil 2019/2020. Informasi selengkapnya bisa dilihat di lampiran poster berikut.

 

Department of Informatics Universitas Islam Indonesia in collaboration with Youngsan University South Korea open opportunity for undergraduate program students (year of entry: 2017 or 2018) to join the Double Degree Program to Youngsan University for 2.5 years (including preparation course of Korean language), starting from September 2020.

For students who already obtain the certificate of TOPIK 3 (Test of Proficiency in Korean), it is possible to skip the preparation course of Korean language, so the total duration of the program will be 2 years.

If you are interested, please fill the form: tinyurl.com/YSU2020
Deadline: 21 February 2020.
For more information, please check: https://tinyurl.com/YSU2020Doc
Or contact Ms. Septia ([email protected])

Watch alumni interview video: