Entries by informatika

Pendaftaran Magang Gameloft 2019

Assalamualaikum rekan-rekan mahasiswa 😀 Gameloft sudah membuka lowongan magang lagi, nih, untuk Gelombang 2! Sebagai informasi, magang ini akan berjalan empat gelombang: Gelombang 1 : Januari 2019 – Maret 2019 (sudah berjalan) Gelombang 2 : April 2019 – Juni 2019 Gelombang 3 : Juli 2019 – September 2019 Gelombang 4 : Oktober 2019 – Desember […]

,

Sharing Pengalaman Program Joint Degree UII & NXU China

Pendaftaran Program Joint Degree UII & NXU China yang akan dimulai September 2019 telah dibuka. Tahun 2018 lalu, Informatika UII telah mengirimkan 4 mahasiswa untuk mengikuti Program Joint Degree ini. Keempatnya adalah mahasiswa S1 Angkatan 2016, yaitu: Agung Ramadhan Putra, Rizal Hamdan, Nabhan Faisal Bariz, dan Sabika Amalina. Berikut adalah cuplikan wawancara dengan keempat mahasiswa […]

,

Sharing Session: Doctoral Education System in The Netherlands

Sharing session yang telah dilakukan pada Kamis 7 Februari 2019 lalu di Ruang Audiovisual 1.10 Gedung K.H. Mas Mansyur FTI UII mengangkat judul “Doctoral Education System in The Netherlands”. Seperti judulnya, acara ini banyak membicarakan hal-hal mengenai pendidikan S3. Mulai dari yang secara umum mengenai studi S3, secara khusus S3 di Belanda, hingga secara khususnya […]

,

Prosedur Jalur Magang (S1 Kurikulum 2016)

Prosedur Jalur Magang Mahasiswa Kurikulum 2016 Program Studi Teknik Informatika Program Sarjana Fakultas Teknologi Industri Universitas Islam Indonesia Semester Genap, Tahun Akademik 2018/2019 Klik di sini untuk lihat dokumen lebih jelasnya: Prosedur_magang_semester_genap_2018-2019 Pelaksanaan magang untuk mahasiswa Kurikulum 2016 Semester Genap TA 2018/2019 disarankan dilakukan di salah satu dari mitra berikut ini: (Jika kesulitan membaca tabel, silakan […]

,

SNIMed 2018: Seminar Nasional Kolaborasi dengan Universitas Alma Ata

Indonesia masuk dalam lima besar dunia sebagai negara penyandang gizi buruk dan stunting terbanyak. Bahkan stunting pada balita sudah melebihi batas toleransi WHO. Sinergitas multistakeholder menjadi perlu dan tak terpisahkan manakala pelayanan perawatan kesehatan menggunakan aplikasi berbantu Teknologi Informasi. Karenanya, Pusat Studi Informatika Medis, Program Studi Teknik Informatika Program Magister FTI UII bekerja sama dengan […]

Mahasiswa Informatika UII Raih 2nd Winner pada Game Development Competition 2018

Alhamdulillah, mahasiswa Informatika berhasil meraih prestasi di ajang “Inside Gameloft 2018″. Tim Barrier yang beranggotakan 4 mahasiswa Informatika dari angkatan 2016, yaitu: Bamasatya Hendraprasta (16523177) Gaswara Sani Guspa (16523115) M. Nadhif Fuadi (16523230) Nurdana Ahmad Fadhil (16523172) berhasil memperoleh penghargaan sebagai 2nd Winner dalam kategori Game Development Competition. Berawal dari tugas kuliah untuk mengembangkan sebuah […]

EC-Council Gandeng UII, Cetak Profesional Bersertifikat

“Mahasiswa Program Pascasarjana Fakultas Teknologi Industri Universitas Islam Indonesia (PPs FTI UII) diwajibkan untuk mengambil sejumlah Sertifikat Internasional, karena dengan hal tersebut akan membuktikan mempunyai kompetensi di bidangnya, termasuk konsentrasi Forensika Digital Magister Teknik Informatika Program Pascasarjana PPs FTI UII” Dr. R. Teduh Dirgahayu, Ketua Program Pascasarjana FTI UII, ungkapkan hal tersebut seusai menerima Tim […]

Konsentrasi Baru: Sains Data

Untuk merespon perkembangan keilmuan dan kebutuhan profesional di bidang pengolahan big data, Program Magister Teknik Informatika membuka konsentrasi baru, yakni Sains Data. Konsentrasi ini diselenggarakan bekerja sama dengan Program Studi Statistik UII. Pembahasan konten kurikulum konsentrasi Sains Data juga melibatkan praktisi sekaligus founder PT. Media Kernels Indonesia, Ismail Fahmi, PhD., yang telah lama berkecimpung dalam […]

Danar Sari Retno dan Seabrek Prestasi Akademiknya

Alhamdulillah, Danar Sari Retno, menjadi salah satu Wisudawan Universitas Islam Indonesia (UII) periode Maret 2018 yang meraih Cum Laude” ungkap Dr. R. Teduh Dirgahayu, Ketua Program Pascasarjana Fakultas Teknologi Industri Universitas Islam Indonesia (PPs FTI UII) Hal tersebut diungkapkan Dr. R. Teduh Dirgahayu seusai memberikan apresiasi kepada Danar di Ruang Kerja PPs FTI UII, Gedung […]